Nasi Katsu Goja

Nasi Katsu Goja Ramaikan Event Seishun

FOR YOUR PLATE – Halo konco luwe! Goja ID resmi meramaikan gelaran cosplay Seishun SMKN 4 Malang pada Minggu, 20 Juli 2025. Tim Goja mulai membuka booth sejak pukul 10.00 hingga 21.00 dan langsung ramai diserbu pengunjung. Suasana makin semarak karena Goja tawarkan menu katsu dengan konsep rasa lokal. Karena penasaran, banyak pengunjung langsung antre mencoba varian…

food truck hanamatcha

Hanamatcha Hadirkan Varian Baru dan Limited Edition

For your plate, Halo konco luwe! Malang – Hanamatcha, food truck spesialis matcha ori asal Jepang yang beroperasi di Kota Malang, resmi merilis dua varian baru dalam deretan produknya. Varian reguler terbaru bernama Kuro, sementara varian terbatas atau limited edition mereka beri nama Kinu. Peluncuran ini berlangsung mulai awal pekan ini dan langsung menarik perhatian…

matcha

Demam Matcha Melanda Dunia Kuliner: Dari Seblak hingga Bakso Berbalut Cita Rasa Jepang

FOR YOUR PLATE, Halo konco luweh! Fenomena kuliner baru kembali mencuri perhatian warganet dan pecinta makanan di berbagai kota besar Indonesia. Setelah tren keju dan salted egg beberapa tahun lalu, kini giliran matcha yang menjadi primadona. Tak hanya hadir dalam bentuk minuman dan kue, para pelaku kuliner kini menggunakan bubuk teh hijau asal Jepang itu sebagai bahan…